Jumat, 21 Maret 2014

Visi & Misi

...

Profil

Dalam upaya membantu program pemerintah menyediakan tenaga Ahli Madya Analis Kesehatan, maka didirikan Akademi Analis Kesehatan Malang (AAKMAL) berdasarkan Rekom MENKES RI No. HK.03.2.4.1.02626 tanggal 19 Mei 2008, Ijin Operasional Mendiknas RI No.154/D/O/2008 tanggal 25 Juli 2008 dan Akreditasi Pemerintah dari Dirjen Dikti Depdiknas No. 2428/D/T/2008 tanggal 29 Juli 2008. Makin pentingnya tenaga analis dan laboratorium kesehatan,...